Kamis, 17 Juni 2010

khayalan

Sejuknya udara
nyamannya sofa
dan lantunan sebuah musik klasik

Membuatku terhanyut dalam dunia khayalan
entah mengapa yang terlintas adalah kawan seperjuangan ku
senyuman para bidadari hati mengembang sempurna
peristiwa yang berlalu kini terputar kembali
peristiwa hijab, dengan tampang shock para bidadari
peristiwa maulid nabi, dengan kegelisahannya, ukhuwahnya, dan kesetiannya
peristiwa ldk, dengan ketegangan nya

Apakah hanya diriku?Apakah aku terlalu berlebihan mengingat semua itu?
Bagi para pelindung ,itu adalah hal yang sangat biasa yang tak perlu untuk di ingat . Mereka tak menikmati perjuangan kita . Heyyyy para pelindung, lubangkanlah sedikit hati mu agar terdapat celah untuk memaknai semua ini.

Apa yang akan ku rasakan nanti? di hari selanjutnya? akankah aku dapat memiliki kesempatan itu?
Allah akan memberikan yang terbaik bagi ku....aku yakin itu.
Akankah teman teman ku akan tetap menjaga ukhuwah ini? Entahlah ku harap seperti itu
Teriris hati ku bila mereka tidak menjaga smua itu.

Detak kencang jantung para bidadari , ketika mendengar para pelindung yang tertawa dengan serentak. Mengapa para pelindung selalu seperti itu? Tertawa yang membuat jantung serasa akan lepas.

Dan teguran para pelindung kala bidadari mulai berbincang , sulit untuk di hentikan.
“Hmmm hapeeee” Tegur sang pemimpin dengan senyum mistisnya.
Serentaknya para bidadari menyatakan pendapat membuat semua bingung.
“Angkat tangan , aku panggil nama. Baru ngomong. Okeee” seru sang pemimpin
Selalu seperti itu di kala hijab siap membatasi, otak dengan semua rancangan , papan tulis siap di tengah hijab.

1“ Spidolnya mana?”
2“ penghapusnya mana? ya udah pake tisue aja?”
3“ apalagi ni?” <>
4“peniti hijab mana si ? ilang satu ni, jadi keliatan dikit bawahnya”
“tadi peniti ku ilang. hehee,jadinya pake itu deh. aku beli dulu ya.... oke”

Selalu seperti itu, yang mewarnai syuro. Tapi bagian 4 belum pernah terjadi hanya sekedar khayalan penulis hehehe.

Itulah segelintir peristiwa yang telah tergores dalam relung jiwa terdalam ku. yang Insyaallah gak akan pernah melupakannya, itu semua terlalu berharga untuk di buang. Semua itu adalah mutiara hati
Read more "khayalan..."

Minggu, 09 Mei 2010

Perpisahan....

telah di laksanakan ni, "wah teman teman ku cantik cantik sekali" ucap Syana dalam hati.Syana berangkat ke acara perpisahan bersama 2 orang temannya, yaitu Cika dan Jean. Terpesonanya Syana melihat teman teman nya yang tampak cantik" wah yang cantik ya cantik yang tanpa make up tetap cantik kok" selalu memuji temannya. Acara berjalan dengan lancar,lain hal nya dengan Tata, dia merasa sangat tidak nyaman dengan jilbab yang dia kenakan. Berulangkali Tata berusaha untuk memperbaiki jilbabnya . Bukan rapih yang di dapatkan malah tambah berantakan."Makanya jangan di pegang pegang mulu" teriak Cika.

Setelah ke jadian itu selesai...." Perut ku laper banget ni Jean,makan yuk" ajak Syana. Tersedia makanan yang di bagi kan oleh panitia." Yuk..." kata Jean.Tak lama kemudian Cika pun ikut makan bersama, tapi lain halnya Tata yang masih sibuk." Duh ibu ibu pada laper ni" ejek Tata dengan senyum penuh mistis.


Setelah Syana,Cika,dan Jean selesai makan. eh si Tata malah baru makan . Begitu lah sifat Tata. Acara telah selesai pukul 14.00. Syana dan yang lain belum pada sholat hati mereka resah sekali karnanya. " Cari musholah yu" ajak Syana. Akhirnya mereka semua mencari carai musholah. " Tadi kata pak satpam lurus belok kiri belok kanan terus belok kiri nlagi. Tapi mana ni" jelas Syana. Wah tampak dari ke jauhan cahaya ,ceilahh cahaya hahaha....nah itulah musholahnya . "Ternyata hanya sedikit sekali yang sholat payah ni . masaa cuma segini . ini si bisa di hitung jari" lagi lagi Syana yang berkomentar.


Inti : " Jangan meninggalkan sholat sesibuk apapun kita, harus sholat.okeee" Read more " ..."

Sabtu, 24 April 2010

Dentingan

Subhanalla

hanya tinggal 13 hari lagi
hanya tinggal 312 jam lagi
hanya tinggal tawakal yang bisa ku lakukan...

ku yakin Allah SWT memberikan yang terbaik untuk ku.insyaallah aku bisa menerima apapun yang Allah berikan.

bukan hanya aku,tapi semua kawan kawan ku di seluruh indonesia pun merasakan apa yang aku rasakan.

detak jantung ini makin cepat...dentingan jarumnya selalu menyelimuti hati ku.

tapi dengan semangat dan bimbingan dari mba noi dan kawan kawan ku di rohis,aku bisa terus bersemangat,dan bertawakal.terimakasih saudara ku tercinta

.Juga atas semangat yg di berikan umi,ayah,dan kakak kakak ku.

terimakasih bagi semua. Read more "Dentingan..."

Minggu, 04 April 2010

un ku

waww...alhamdulillah,aku dan teman2 se indonesia telah menyelesaikan un.smoga hasilnya semaksimal mungkin,amin...kawan,pd hr pertama saat aku sampai di sekolah aku melihat bnyak polisi,tp aku santai aja jd kesan nya anak smp 2 dpok siap untk un.hnya itu kawan yg bs aku cerita kan. Read more "un ku..."
 

Entri Populer

Free Blog Templates

Powered By Blogger

Mengenai Saya

Foto saya
Assalamualaikum wr wb. hallo hallo.... nama ku Hana Zahira Syarif,temen-temen biasa panggil aku Hana,,,skarang aku tercatat sebagai siswi di SMPN 2 Depok,,,ohhh maaf sudahh alumni... hehehe sekarang aku sekolah di SMAN 1 Parung.... tunggu cerita-cerita ku di SMA ya...

Blog Tricks

Powered By Blogger

Easy Blog Tricks

Powered By Blogger

Great Morning ©  Copyright by Melody zaHira...... | Template by Blogger Templates | Blog Trick at Blog-HowToTricks